Untuk melakukan lucid dream kita harus menggunakan metode dan metode ini sangat mempengaruhi kita untuk mendapatkan lucid dream, terdapat banyak cara dan teknik untuk mendapatkan lucid dream, yaitu:
1. Finger Inciduce Lucid Deram (FILD)
Menggerakan jari sebelum tidur sampai masuk mimpi lalu sadar dalam mimpi.
2. Mind Inciduce Lucid Dream (MILD)
Menghayal untuk mempersiap kan mimpi dan sampai masuk kedalam mimpi lalu sadar di alam mimpi dan melakukan Reality check.
3. Visual Inciduce Lucid Dream (VILD)
Membuat suatu tanda/simbol/gambar yanv mudah diingat lalu tidur dan apabila terlihat dimimpi yaitu gambar/simbol/tanda yang dibuat sebelumnya maka kita harus sadar dalam mimpi karena gambar yang dibuat hanya ada di dunia nyata.
4. Count Inciduce Lucid Dream
Menghitung angka sebelum tidur tanpa henti sampai tertidur apabila ada keganjilan di penglihatan seperti ada benda yang bentuknya berbeda seperti biasanya berarti anda sudah masuk ke dalam alam mimpi/lucid dream.
5. Wake Bed To Bed
Tidur dan bangun pada tengah malam dan tidur kembali untuk mendapatkan lucid dream dengan teknik ini untuk sadar dalam mimpi akan lebih mudah
6. Sleep paralysis
Tidur biasa lalu apabila kita merasa ketindihan/lumpuh/paralysis tetap tenang sampai fasenya selesai lalu jangan takut pada fase ini apabila takut maka anda akan tertidur sampai pagi, tubuhmu akan terasa pegal, dan tidak mendapatkan lucid dream jika berhasil maka anda akan memasuki fase lucid dream
Demikian teknik² untuk melakukan lucid dream, jika anda ingin mendapatkan persentase yang besar untuk mendapatkan lucid dream maka anda harus konsisten untuk menggunakan 1 teknik saja, dan saya sarankan untuk menggunakan teknik (MILD) untuk pemula karena syaratnya paling mudah diantara yang lain.
Sekian, Terima Kasih
Posting Komentar untuk "Teknik lucid dream"